top of page
Writer's pictureSekolah Linimasa

Jelajah Ruang Angkasa









Beberapa waktu lalu Kelas Aurora belajar mengenai benda-benda luar angkasa.


Pembelajarannya dimulai dengan menonton video tentang benda-benda luar angkasa kemudian siswa menyusun rangkuman tentang poin-poin yang ada dalam video tersebut.


Setelah itu, siswa ditugaskan untuk membuat laporan observasi kondisi langit pada siang dan malam hari di rumahnya masing-masing.


Dan sebagai rangkaian terakhir siswa membuat diorama tatasurya dan mempresentasikannya pada teman sekelas. Tujuannya adalah untuk mengeksplor Ide dan Kreatifitas masing-masing siswa.

35 views0 comments

Recent Posts

See All

Teruntuk Ayah Bunda Linimasa

|| Oleh : Unang Lukmanulhakim || Tulisan ini disampaikan ketika pembagian rapor Sekolah Linimasa semester I tahun ajaran 2020/2021...

Comments


bottom of page